Diduga Lakukan Pungli Prona,Tim Saber Pungli Polres Lambar Amankan Tiga Tersangka. - Editor Lambar | editorlambar.com

Breaking

Post Top Ad

Post Top Ad

Selasa, 16 Januari 2018

Diduga Lakukan Pungli Prona,Tim Saber Pungli Polres Lambar Amankan Tiga Tersangka.

Diduga Lakukan Pungli Prona,Tim Saber Pungli Polres Lambar Amankan Tiga Tersangka.

PESIBAR- Tim Saber Pungli Gabungan polres lampung barat dan Polsek Pesisir Tengah telah melakukan OTT terhadap tiga tersangka sesaat setelah menerima uang pengurusan sertifikat tanah (Prona) dari warga .akhirnya Tim juga melakukan pengembangan dan penangkapan terhadap tiga tersangka.
Selasa (16/1) sekitar pukul 15.15 wib bertempat dipekon sukajadi kecamatan,krui selatan kabupaten pesisir barat. team saber pungli Gabungan polres lampung barat dan Polsek Pesisir Tengah telah telah melaksanakan operasi tangkap tangan terhadap ,ERLAINI tempat Tanggal lahir krui,10-10-1971,jenis kelamin, perempuan pekerjaan swasta.,dengan Alamat dusun induk merak batin Rt/Rw, 001/001 kelurahan merak batin kecamatan Natar kabupaten lampung selatan (Lamsel)dengan rekannya yang bernama YUSNAIDA tempat Tanggal lahir tanjung karang,10-05-1967,Jenis kelamin ,perempuan pekerjaan  tidak bekerja Alamat Jl.pagar alam No. 153 RT/RW 001/- Kelurahan segala mider Kecamatan.tanjung karang Barat kodya bandar lampung.dan juga bernama ,Naswin tempat tanggal lahir,telum betung,10 maret 1980 Jenis kelamin : laki-laki Pekerjaan swasta dengan Alamat ,beringin raya bandar lampung.

Modus operandi mereka di pekon suka jadi kecamatan krui selatan kabupaten pesisir barat memintak uang ,pelaku yang masing-masing bernama ERLAINI, YUSNAIDA,dan Naswin,mendatangi juru tulis pekon sukajadi dengan mengatas namakan Tim Prefikasi Prona dari Prov Lampung,
Kemudian pelaku menyuruh juru tulis untuk mengisi data di Buku yang telah dibawa oleh pelaku pada saat itu buku tersebut bersampul plastik warna biru.Pelaku menanyakan tentang teknis pembuatan prona di pekon sukajadi. YUSNAIDA mengatakan bahwa pkon sukajadi bermasalah dalam pembuatan Prona(Sertifikat Tanah). dikarenakan program dari presiden biaya yang dikeluarkan  hanya Rp. 300.000. dikarenakn pekon sukajadi menarik sebesar Rp. 750.000,- pelaku langsung mengatakan itu bermasalah,

Permasalahan ini akan kami sampaikan ke tingkat provpinsi sebagai bahan laporan. jika pengisian formulir yang telah diisi mau diprint ulang maka harus membayar sejumlah uang Rp. 3.000.000,-kepada para pelaku. dengan mendengar perkataan tersebut juru tulis merasa ketakutan. dan bersedia membayar sejumlah uang yang diminta oleh pelaku. pelaku juga sempat meminta uang tambahan sebesar Rp. 500.000, setelah diamankan pelaku mengaku bahwa selain dari pekon sukajadi ianya telah mendatangi sejumlah peratin dan memberikan sejumlah uang diantaranya,peratin pekon tanjung setia kecamatan pesisir selatan Rp. 300.000,Peratin pagar dalam kecamatan.Pesisir Seletan Rp. 1.000.000,peratin tanjung jati kecamatn.Pesisir selatan Rp.500.000,Peratin pelita jaya kecamatan pesisir selatan Rp. 5.000.000,Peratin sukarame kecamatan pesisir selatan Rp. 5.000.000,Peratin talang bamban kecamatan pesisir selatan Rp. 1.000.000,Perarin balai kencana kecamatan krui selatan Rp. 3.000.000,Peratin sukajadi kecamatan krui selatan Rp. 3.500.000.

Kerugian mencapai Kurang Lebih sebesar Rp. 22.400.000.-(Dua Puluh Dua Juta Empat Ratus Ribu Rupiah). Petugas berhasil mengamankan barang bukti yang disita dari tiga tersangka barang bukti (BB) yang Disita Uang Rp.12.750.000,dan 1(Satu)unit mobil suzuki Ertiga warna Abu-Abu dengan  BE 2622 CX .Sementara Tersangka dan Barang Bukti (BB),sudah dibawa ke kapolres kabupaten lampung barat (Lambar) untuk memintak keterangan lebih lanjut. (Editorlambar)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Top Ad