Bupati Dan Wakil Bupati Lambar Terus Menjalankan Program Pendidikan Merata - Editor Lambar | editorlambar.com

Breaking

Post Top Ad

Post Top Ad

Kamis, 15 November 2018

Bupati Dan Wakil Bupati Lambar Terus Menjalankan Program Pendidikan Merata


seragam

LAMBAR- Pendidikan dapat diperoleh baik secara formal dan non formal,Pendidikan secara formal diperoleh dengan mengikuti program-program yang telah direncanakan , pendidikan adalah proses pembelajaran bagi peserta didik untuk dapat mengerti, paham, dan membuat manusia lebih kritis dalam berpikir.

Dengan demikian,pemerintah kabupaten lampung Barat (Lambar),senantiasa bersungguh-sungguh untuk meringankan masyarakat khususnya masyarakat lambar,yang tidak hanya dalam sektor pendidikan namun seluruh sektor.

"Pemerintah kabupaten lambar,berkomitmen untuk menghadirkan peran pemerintah daerah untuk mendukung masyarakat dalam menjalankan kehidupannya".

Program pemerintah yang dilaksanakan pada hakikatnya sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat,terangnya Parosil,Kamis (15/11/2018) dalam kehadirnya di saat Pembagian seragam dan buku tulis gratis untuk pelajar SD/MI  serta SMP/MTS Negeri di Lampung Barat terus mendapat sorotan. 
  
Masih kata Bupati Lampung Barat Parosil Mabsus terus menjalankan program Pendidikan Merata (PM)  yang telah dicanangkan beberapa waktu lalu,.

Seragam dan buku tulis sebagai program yang diluncurkan dalam kepemimpinan Parosil Mabsus dan Drs. Mad Hasnurin,baginya bantuan ini sangat meringankan beban orang tua karena bantuan ini sangat berguna untuk mendukung anak-anak dalam melaksanakan pendidikannya di sekolah.(Ir)

Post Top Ad